Posts Tagged "Forum Indonesia Muda"

Mimpi pun Perlu Passion dan Kolaborasi

“Mungkin kita bisa kaya, tapi tanpa passion maka kita akan tersiksa”. Wejangan dari pak Jamil Azzaini di training Forum Indonesia Muda (FIM) angkatan 14 hari kedua di Cibubur (3 Mei 2013) tersebut melanjutkan perjalanan kita untuk dapat move On. Bukan sembarang move On karena putus dari mantan, tapi move On untuk mengejar cita-cita. Jika di tulisan sebelumnya berjudul Move On Mengejar Mimpi sudah dibahas mengenai Vision dan action, maka menurut...

Read More

Move On Mengejar Mimpi

Move on biasanya identik dengan seseorang yang baru putus dan belum bisa melupakan mantan. Tapi move On kali ini diambil dari buku terbaru pak Jamil Azzaini yang berjudul On, dan dibawakan dalam pelatihan Forum Indonesia Muda (FIM) angkatan 14 hari kedua di Cibubur (3 Mei 2013). Ketika baru masuk ruangan, sekilas suara pak Jamil ini dan cara bicaranya mirip dengan Mario Teguh. Namun kedua orang itu berbeda. Pak Jamil seorang trainer yang...

Read More

Generasi Muda, Jangan Berhenti Berfikir

“Generasi muda, jangan berhenti berfikir karena Bung Hatta tak pernah berhenti berfikir”. Perkataan dari bu Muthia Hatta, putri Bung Hatta yang juga guru besar UI dan mantan mentri itu seakan tak mau hilang dari benakku. Perbincangan bersama beliau pada hari kedua di Forum Indonesia Muda (FIM) angkatan 14 (3 Mei 2013) di Cibubur yang menjadi pengobat rindu pada sosok Bung Hatta. Seorang patriot sejati yang selama ini menginspirasiku dan mungkin...

Read More

Mimpi Layaknya Potongan Puzzle

Ada kejutan yang aku dapat saat hari kedua Forum Indonesia Muda angkatan 14 di Cibubur (3-Mei). Malam itu, menjelang berakhirnya hari kedua pelatihan, aku dan @BrefiRahmat (teman satu angkatan di FIM14 asal Univ Lambung Mangkurat, Kalsel) dipanggil ke depan ruangan oleh panitia. Panitia ingin memberi apresiasi kepada kami yang selalu terlihat bersama hampir selama pelatihan. Panitia juga sekaligus memberi teladan kepada peserta yangl ain...

Read More

Punya Paspor Membuka Dunia

“If you want to, you’ll find the ways”. Kalimat itu terngiang dalam benak aku setelah diucapkan oleh Prof. Rhenald Kasali pada pelatihan Forum Indonesia Muda (FIM) angkatan 14 di Cibubur 2 Mei lalu. Arti kalimat yang jika diterjemahkan bebas menjadi “Jika ada niat, maka ada jalan” mengingatkan aku pada salah satu episode pada acara Rumah Perubahan di TVRI yang juga diasuh oleh Prof. Rhenald.Saat itu beliau bercerita tentang himbauannya kepada...

Read More

Trending DPM